Artist | Dewi Guna | |
Lirik Lagu | Kau T'lah Ubahkan |
Semua yang kumiliki
Kupersembahkan kepada-Mu
Sungguh besar anug’rah-Mu
Bertahta di hidupku
Kasih setia-Mu Bapa
Memulihkan hati yang luka
Hanya engkau yang mengerti
Semua beban yang terjadi
Kau t’lah ubahkan cara hidupku
Oleh kuasa darah-Mu yang kudus
Ku dipulihkan, ku diberkati
Kasih-Mu sungguh nyata di dalamku
0 komentar:
Posting Komentar